7 Resolusi Tahunan yang Akan Meningkatkan Kualitas Hidupmu
Memasuki awal tahun 2016, semangat baru untuk menjalani hari-hari yang lebih baik masih menggebu-gebu. Tak jarang banyak yang mulai sibuk membuat sederet resolusi untuk menyambut tahun baru ini. Sebelum membuat resolusi baru, tentunya evaluasi selama setahun belakangan juga wajib dilakukan. Mengapa? Ini penting sobat Izwie, karena dari situlah bisa kita jadikan acuan untuk membuat resolusi baru.